Cara Membuat Es Cendol Bubur Sumsum.
Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
175 gram tape ketan hitam, ditiriskan
175 gram tape ketan hijau, ditiriskan
25 gram sagu mutiara merah, direbus
175 gram cendol
350 gram es serut, untuk menyajikan
Bahan Kuah:
400 ml santan dari 1 butir kelapa
1/2 sendok teh garam
Bahan Bubur Sumsum:
50 gram tepung beras
250 ml santan dari 1/4 butir kelapa
1/2 sendok teh garam
Bahan Kinca:
150 gram gula merah, disisir
25 gram gula pasir
100 ml air
1/4 sendok garam
100 gram nangka, dipotong-potong
Cara Pengolahan :
Untuk 7 porsi
175 gram tape ketan hitam, ditiriskan
175 gram tape ketan hijau, ditiriskan
25 gram sagu mutiara merah, direbus
175 gram cendol
350 gram es serut, untuk menyajikan
Bahan Kuah:
400 ml santan dari 1 butir kelapa
1/2 sendok teh garam
Bahan Bubur Sumsum:
50 gram tepung beras
250 ml santan dari 1/4 butir kelapa
1/2 sendok teh garam
Bahan Kinca:
150 gram gula merah, disisir
25 gram gula pasir
100 ml air
1/4 sendok garam
100 gram nangka, dipotong-potong
Cara Pengolahan :
- Campur semua bahan bubur sumsum sambil diaduk hingga meletup-letup. Angkat dan dinginkan.
- Kuah santan: rebus santan dan garam sambil diaduk hingga mendidih. Angkat dan dinginkan.
- Rebus bahan kinca kecuali nangka. Aduk sampai mendidih. Tambahkan nangka. Biarkan sampai aroma nangka tercium. Angkat dan dinginkan.
- Sendokkan bubur sumsum ke dalam mangkuk. Tambahkan tape ketan, sagu mutiara, dan cendol.
- Siram dengan kuah santan dan kinca, tambahkan es serut lalu sajikan.
Untuk 7 porsi